Pilihan posisi untuk platform putar (lihat gambar )
Platform putar dapat dipasang dengan cara sebagai berikut:
- Berdiri di atas permukaan datar,
 - Disekrup dengan penopang pada permukaan vertikal,
 - Dengan penopang dan penjepit untuk langit-langit pada lis plafon,
 - Dengan penopang pada material yang dapat dimagnetkan,
 - Disekrup dengan dudukan tripod 1/4" di tripod 1/4" standar (tidak ditampilkan).
 
- Jauhkan jari dari bagian belakang aksesori magnetis saat memasang aksesori ke permukaan. Jari dapat terjepit akibat daya tarik magnet yang kuat .